Forum Discussion

jwdqpj4dsce0's avatar
jwdqpj4dsce0
Newcomer
15 hours ago

Masalah Bug pada kota saya (nama kota CHAOUEN) LVL9

Saya memiliki bug pada akun kota saya, sesuai dengan gambar yang saya ambil di akun saya, permintaan dari sistem yang tidak masuk akal mengenai pembangunan bangunan limbah pabrik, bangunan kelistrikan, dan bangunan air. 

Padahal kapasitas yang diberikan sudah melebihi dari cukup, tapi kenapa masih merah ya, itu menyebabkan warga di kota saya protes selalu, saya jadi tidak bisa upgrade bangunannya, dan tidak bisa bermain dengan nyaman. 

1 Reply

Replies have been turned off for this discussion